BMW E36 323i Matic 1997
- 23, May 2023
- Views: 179
- Category : BMW
Bensin
200.000 km
2500 cc
1997
Matic
Sedan
E36 323i ASC AT 1997
Astral Silver
Pajak Panjang *Hidup
09.2023 (Kaleng 2027)
Surat-surat :
-BPKB
-STNK
-Kunci serep
Mesin Kering Sehat Terawat + Histori Service Lengkap Bon2 terkumpul rapih +- 60 jt
Part yang baru diganti:
-Shock depan billstein
-Pompa Bensin + Pelampung kanan kiri
Ac dingin normal
Transmisi smooth dan normal
Mode : Sport , Economic , Snow *Bekerja dengan baik
Kaki kaki senyap ( Shock depan Billstein Baru + Steering Rack )
Electrical No Malfunction (Check Control OK)
Interior terawat
- Fabric Sport Seat Kondisi Sangat Terawat tidak ada sobek
-Stir 90% masih Kulit Jeruk
-Plafon original bawaan lahir
-Pilar B Utuh kondisi Baik
-Konsol interior utuh dan terawat dengan baik
-Karet2 pintu dan kaca kondisi baik
-Bau interior Khas BMW
-Head Unit Becker Grandprix Original include Bluetooth module
-Bodykit Mtech All around
-Obc 18 button
-Velg style 39 *Mulus Terawat + Ban masih sangat tebal dan Muda
-Knalpot custom
Overall kondisi mobil terawat dan siap pakai semua sektor mesin, Ac , kaki2 , Transmisi , Temperatur sangat sehat dan siap pakai daily maupun perjalanan jauh
Open Fair Price: 135 juta nego
Wa : 081219804954
Lokasi : Lippo Cikarang